Menu
Loading...
Wednesday, October 12, 2016

Cara Melegakan RAM Galaxy Young GT-S5360

BLOG KOMPUTER - Galaxy Young GT-S5360. Siapa sih yang tidak mengenal smartphone android yang satu ini? Walaupun spesifikasinya yang low dengan memori internal hanya 180 Mb dan RAM 290 Mb, smartphone ini cukup digemari dizamannya. 


Dizamannya ini Galaxy Young banyak peminat yang memakai smartphone android dengan OS Gingerbread. Nah, mungkin masih banyak juga dizaman sekarang yang masih menggunakan Galaxy Y S5360 ini. Maka dari itu, kali ini saya akan memberikan sedikit tips dan Cara Melegakan RAM Galaxy Young GT-S5360.

Tetapi, sebelum melanjutkan lebih dalam lagi, Galaxy Y sobat harus sudah di root. Yang belum tahu caranya dan ingin tahu bagaimana caranya root Galaxy Y, bisa sobat lihat artikel saya yang lainnya disini.

Cara Melegakan RAM Galaxy Y menggunakan Root Explorer

*) HH Sobat harus sudah di ROOT.


Jika sudah di root, sobat hanya tinggal mendownload aplikasi Root Explorer untuk melegakan RAM. Sobat bisa download aplikasinya disini.

Jika sudah selesai didownload, install aplikasinya di smartphone sobat. Setelah selesai, kita bisa melihat langsung cara-caranya dibawah.

1. Buka Aplikasi Root Explorer yang telah didownload tadi.

2. Buka Folder System > Kemudian cari file yang bernama "build.prop".

3. Setelah ketemu, pilih dan tekan build.prop lalu pilih "Open in Text Editor".

4. Jika sudah, cari "ro.HOME_APP_ADJ=1" (tanpa tanda ").

5. Ganti dengan "ro. HOME_APP_ADJ=-17" (tanpa tanda ").

BACA JUGA:
Cara Root Galaxy Y GT-S5360
Cara Root Android Menggunakan KingRoot

6. Jika tidak ketemu, sobat bisa buat sendiri ro. HOME_APP_ADJ=-17 dibagian yang paling bawah.

7. Jika sudah, pilih Save and Exit atau tekan kembali dan pilih Save.

8. Setelah di Save, Reboot Galaxy Y sobat. Dan lihat hasilnya. Selesai.

Ini perbandingannya:

Sebelum:


Sesudah:



Bagaimana? Gampang bukan? Pastinya sangat mudah sekali. Dan selamat mencoba ya!

Demikian artikel saya kali ini. Semoga bermanfaat dan bisa membantu sobat semua. Terimakasih.
Wassalam.
Share this article with your friends.

0 comments:

Post a Comment

 
TOP